Posted by romi
Sabtu, 31 Agustus 2013
Pemandangan meriah terlihat di kediaman Nuri Maulida di kawasan Cibubur, Jakarta Timur Sabtu (31/8/2013). Nuri tengah melakukan prosesi lamaran!
Rina Gunawan selaku EO (Even Organizer) menuturkan, pihaknya menggunakan konsep budaya Sunda karena Nuri adalah perempuan yang berasal dari Jawa Barat. Tak hanya dekorasi, Nuri juga menggunakan gaun khas Sunda.
"Konsep lamarannya kan Nuri dari orang
Baca Selengkapnya ....
Pasangan Ramon Y Tungka dan Qory Sandioriva kini tengah bahagia setelah dikaruniai anak. Putra pertama mereka diberi nama Ganesa Tashi Tungka.
Ganesa Tashi Tungka nama putra pertama mereka ternyata punya banyak arti. Ramon berharap putranya menjadi anak yang bijaksana dan memiliki ilmu pengetahuan yang tinggi layaknya Dewa Ganesa.
"Ganesa itu pengetahuan di sini tidak mengkultuskan dewanya,
Baca Selengkapnya ....
Posted by romi
Jumat, 30 Agustus 2013
Artis peran dan model Arumi Bachsin dan Emil Elestianto Dardak telah menjalani akad nikah di Rumah Maroko, kawasan Menteng, Jakarta pusat, Jumat (30/8/2013).
"Saya terima nikah dan kawinnya Arumi Bachsin binti Rudi Bachsin dengan mas kawin yang tersebut tunai," ujar Emil yang terlihat gagah dengan pakian adat Palembang berwana hijaunya.
Akad nikah terlaksana sudah, Emil lalu dituntun untuk
Baca Selengkapnya ....
Pasangan Fergie dan Josh Duhamel dikaruniai bayi laki-laki. Penyanyi dan aktor ini memberi nama unik pada anak laki-laki pertama mereka, Axl Jack.
Fergie melahirkan anak pertamanya pada Kamis, (29/8/2013) di Los Angeles, AS. Menurut juru bicara Fergie dan Josh, Axl Jack lahir dengan berat 3,45 kg.
Nama Axl Jack dipilih Fergie karena, dia sangat menyukai band Guns 'N Roses. Axl merupakan nama
Baca Selengkapnya ....
Sarapan atau makan pagi sudah menjadi kebiasaan yang rutin Anda lakukan sejak masih anak-anak. Sarapan penting karena dianggap bisa membuat Anda memiliki amunisi untuk beraktivitas. Namun dalam diet ala Deddy Corbuzier, sarapan atau makan pagi ini justru tidak dianjurkan. Kenapa?
Dalam e-book tentang OCD atau Obsessive Corbuzier Diet yang dirilisnya sejak 1,5 bulan lalu, Deddy menjelaskan
Baca Selengkapnya ....
Posted by romi
Senin, 26 Agustus 2013
Fatin Shidqia Lubis
Fatin Shidqia Lubis semakin menancapkan namanya di industri hiburan. Selain menyanyi, Fatin juga akan bermain dalam film adaptasi novel 99 Cahaya di Langit Eropa karya penulis Hanum Salsabiela Rais.
Ody Mulya Hidayat selaku produser mengaku punya alasan tersendiri kenapa tertarik memilih Fatin.
"Fatin adalah salah satu pemainnya. Kenapa? Ya, karena dia berhijab. Ceritanya
Baca Selengkapnya ....
Video of the Year menjadi momen berharga lain bagi Justin Timberlake pada ajang penghargaan MTV Video Music Awards (MTV VMA) 2013 di Barclays Center, Brooklyn, New York City (AS), Minggu (25/8/2013) waktu setempat.
Timberlake meraih penghargaan itu untuk video lagu "Mirrors" pada malam reuninya dengan teman-temannya dari grup vokal 'N Sync tersebut. Ia juga menerima penghargaan Michael
Baca Selengkapnya ....
Luna Maya (kiri) menjadi sutradara pada pembuatan klip video penyanyi Andinie Aisyah Haryadi atau Andien (kanan)
Riwayat percintaan Luna Maya selalu menarik disimak. Setelah mengakhiri hubungannya dengan Ariel, vokalis band NOAH, dan disebut-sebut berpacaran dengan seorang pria bernama Reza Prawiro, kali ini ia mengaku ada seseorang yang dekat dengannya meski masih berstatus teman dekat.
"Ada
Baca Selengkapnya ....
Model, presenter, dan artis peran Luna Maya merayakan ulang tahunnya yang ke-30, Senin (26/8/2013). Hari lahirnya itu dirayakan oleh para presenter acara musik televisi Dahsyat.
"Biasa lah kalau di Dahsyat, setiap ulang tahun host-nya dikerjain. Seneng lah, diinget, terus mereka perhatian," kata Luna usai membawakan acara tersebut.
Ia juga bersyukur telah sampai ke kehidupannya yang sekarang.
Baca Selengkapnya ....
Posted by romi
Sabtu, 24 Agustus 2013
Setelah Ariel keluar dari penjara pasca kasus video dewasa yang membuatnya jadi tahanan selama kurang lebih tiga tahun, semua orang mengetahui bahwa Peterpan sudah tak ada dan diganti menjadi NOAH.
Setahun semenjak kemunculannya, NOAH melejit menjadi salah satu band Indonesia papan atas. Meski bernama baru, namun orang-orang yang ada di belakang NOAH tak bisa disebut pemain baru.
Dan setelah
Baca Selengkapnya ....
Posted by romi
Kamis, 22 Agustus 2013
Shinta Bachir memiliki beberapa bagian wajah yang biasa ditonjolkannya dalam ber-make up. Bagian apa saja?
"Ada beberapa, kata orang bibir aku seksi, agak 'keriting', mata aku tajam, sama tulang rahang aku tegas. Jadi, kalau dilihat laki-laki bisa takluk, lemas, ibarat tanaman, kalau lagi segar-segarnya langsung layu," ucapnya.
Wanita kelahiran 7 Februari 1986 ini mengaku tak begitu sulit
Baca Selengkapnya ....
Posted by romi
Rabu, 21 Agustus 2013
Julia Perez
Penyanyi dangdut yang juga artis peran Julia Perez atau Jupe mengaku kecewa setelah melihat hasil film terbarunya Perawan Seberang. Menurutnya, pihak produser malah sengaja menampilkan adegan yang terkesan vulgar untuk ditonton. Padahal, ia sudah meminta pihak sutradara dan produser untuk tidak terlalu menonjolkan adegan tersebut.
"Saya bilang ke Pak Shanker (produser film), 'Pak
Baca Selengkapnya ....
Afgan
Tidak sedikit cewek menjadi penggemar penyanyi Afgansyah Reza. Tetapi, siapa sangka, ketika belum setenar sekarang, Afgan sempat merasa tidak percaya diri untuk mendekati lawan jenis. Hal itu terjadi ketika ia masih duduk di bangku sekolah menengah atas (SMA).
Kala itu mukanya masih berjerawat. Akibatnya, pelantun lagu "Sadis" ini harus mengundur jadwal kencannya dengan seorang dara
Baca Selengkapnya ....
Posted by romi
Selasa, 20 Agustus 2013
Maudy Ayunda
Meski telah punya nama besar sebagai penyanyi dan artis peran, Maudy Ayunda mengaku sempat dilanda perasaan minder alias tidak percaya diri saat duduk di bangku Sekolah Menengah Umum (SMU).
Apa yang jadi penyebabnya? Hmm... rupanya karena jerawat yang sempat memenuhi parasnya. Hal itu lah yang membuatnya kehilangan percaya diri.
"Masa SMA itu masa puber, dan pasti aku stres
Baca Selengkapnya ....
Posted by romi
Sabtu, 17 Agustus 2013
Mey Chan, pasangan duet Maia Estianty punya sederet kenangan memperingati kemerdekaan Indonesia yang jatuh setiap 17 Agustus. Salah satu ingatan ketika masih di kampung halamannya, Malang, Jawa Timur, yaitu seringnya mengikuti perlombaan.
Ketika usianya masih kanak-kanak, ia ikut lomba makan kerupuk dan balap karung. Tak jarang, ia pulang dengan membawa hadiah karena berhasil memenangkan
Baca Selengkapnya ....
Posted by romi
Jumat, 16 Agustus 2013
Pemain sinetron Dinda Kanya Dewi membenarkan bahwa jalinan cintanya dengan Dochi, salah satu personel band Pee Wee Gaskins, telah kandas. Namun, ia tidak membeberkan penyebab hubungan mereka berakhir.
"Ya, sudah (putus)," kata mantan Derby Romero singkat ketika diwawancara di lokasi shooting sinetron seri Cinta itu Anugerah di Studio Persari, Jakarta, Kamis (15/8/2013).
Sebelumnya, Dinda dan
Baca Selengkapnya ....
Mantan asisten pribadi artis Nikita Mirzani, Krisdiantoro alias Krisna, menyatakan tak akan berdamai dengan Nikita. Krisna melaporkan Nikita ke Polda Metro Jaya, Jakarta, 5 Agustus 2013, atas dugaan pencemaran nama baik dan fitnah terhadap Krisna di Twitter dan Path.
"Jadi, saya tegaskan, tidak ada jalan perdamaian dengan Nikita," ujar Hendarsam Marantoko, kuasa hukum Krisna, ketika dihubungi
Baca Selengkapnya ....
Artis peran Shinta Bachir sempat risih ketika mendapat tawaran membintangi film layar lebar Kawin Kontrak 3. Shinta mengaku, itu karena ia tak setuju dengan praktik kawin kontrak yang biasa terjadi di kawasan Puncak, Bogor, Jawa Barat.
"Orang dikontrak itu identik dengan hal yang tidak baik," kata Shinta dalam media junket film Kawin Kontrak 3 di Belly Clan, Gedung Intiland, Jalan Sudirman Kav
Baca Selengkapnya ....
Posted by romi
Kamis, 15 Agustus 2013
Ada kabar sedih. Bintang film Shinta Bachir baru saja putus cinta. Status Shinta sekarang ini sudah jomblo alias tidak punya pasangan. Pacar yang memberi Shinta kado ulang-tahun berupa mobil mewah itu sudah diputusnya.
"Saya kebetulan putus," kata Shinta saat media junket film 'Kawin Kontrak 3' di Belly Clan Cafe, Gedung Intiland, Jalan Jenderal Sudirman, Tanah Abang, Jakarta Pusat, Kamis (
Baca Selengkapnya ....
Kasus pembunuhan Sisca Yofie tidak luput menjadi perhatian dari Dinda Kanya Dewi. Ia bahkan merasa ada yang janggal dengan pembunuhan yang menimpa wanita berparas cantik tersebut.
"Kalau kejanggalan pasti iya karena kayaknya semuanya dipersiapkan. Kata pelakunya kan spontan tapi sudah bawa golok dan tahu timing yang sepi pas buka," katanya, saat ditemui di studio Persari, Jakarta Selatan,
Baca Selengkapnya ....
Posted by romi
Selasa, 13 Agustus 2013
Aktris Angelina Jolie mengejutkan penggemarnya dengan menghadiri konvensi tahunan Disney di Anaheim, California, Amerika Serikat, akhir pekan lalu. Kali ini, ia tak menampakkan wajahnya, tetapi berkostum penyihir bertanduk dua, Maleficent.Peraih penghargaan Oscar ini mendapat sambutan penonton yang berdiri di D23 Expo. Ia berdiskusi dengan Presiden Studio Walt Disney, Sean Bailey, tentang
Baca Selengkapnya ....
Lady Gaga di Selandia Baru pada 2012
Akibat kelakuan para peretas yang membocorkan "Applause" di internet, Lady Gaga akhirnya terpaksa memercepat rilis single terbarunya itu, dari 19 Agustus menjadi 12 Agustus 2013. Hal tersebut ia sampaikan dalam rentetan tweet "darurat", Senin (12/8/2013)."A POP MUSIC EMERGENCY IS UNDERWAY 911," begitu bunyi tweet "darurat" pertama dari sang Mother
Baca Selengkapnya ....
Posted by romi
Senin, 12 Agustus 2013
Parfum Beyonce, Parfum Terlaris Keluaran Selebriti
Koleksi parfum yang diluncurkan oleh Beyonce disebut sebagai parfum terlaris keluaran selebriti sepanjang masa di seluruh dunia.
Sejak 2010 hingga kini, pencetak hit "Run the World (Girls)" ini sudah merilis enam parfum. Parfum-parfum itu terjual lebih banyak daripada parfum-parfum selebriti lainnya di mana pun.
Parfum terkini yang
Baca Selengkapnya ....
Aktris Lea Michele tampil di depan publik untuk kali pertama sesudah aktor Cory Monteith, kekasihnya dalam kehidupan nyata sekaligus dalam film seri Glee, meninggal. Michele hadir dalam pergelaran Teen Choice Awards 2013 di Gibson Amphitheatre, Universal City (Los Angeles, California, AS), Minggu (11/8/2013) malam waktu setempat.
Monteith, yang menjadi pembawa acara pendukung pada Teen Choice
Baca Selengkapnya ....
Penyanyi cantik Echa Paramitha akan memperingati Hari Ulang Tahun ke-68 Republik Indonesia di London, Inggris.
Pasalnya, penyanyi yang beken berkat penampilannya sebagai sinden dalam acara Opera van Java di Trans TV itu, diminta meramaikan hari kemerdekaan di KBRI setempat.
"Saya diminta bernyanyi di KBRI dalam HUT Kemerdekaan pada 17 Agustus nanti," kata Echa di Pejaten Village, Pasar Minggu
Baca Selengkapnya ....
Posted by romi
Minggu, 11 Agustus 2013
Acara Teen Choice Awards 2013 yang digelar di Los Angeles, Amerika Serikat pada Minggu (11/8) waktu setempat akhirnya selesai digelar dengan mengeluarkan banyak pemenang dari nominasi. kumpulbarengartis.blogspot.com pun dengan cepat menyajikan daftar pemenang kategori musik untuk tahun ini. This is it! ^^
Daftar Pemenang Teen Choice Awards 2013 Kategori Musik!
Choice Female Artist : Demi
Baca Selengkapnya ....
Posted by romi
Sabtu, 10 Agustus 2013
Nikita Mirzani tampil seksi saat datang ke Mapolrestabes Bandung, Sabtu (10/8/2013)
Artis Nikita Mirzani mendatangi Mapolrestabes Bandung, Jalan Merdeka, Bandung, Jawa Barat, Sabtu (10/8/2013). Turun dari mobil sedan Honda Civic hitam B 1786 NAA, Nikita terlihat ditemani beberapa teman.
Selain itu, terlihat pula lelaki tegap berkepala plontos yang diakui Nikita sebagai kekasih barunya.
Baca Selengkapnya ....
Posted by romi
Rabu, 07 Agustus 2013
"Beauty is Pain". Mungkin ungkapan itu mewakili penampilan aktris seksi Julia Perez saat salat Id di Masjid Raya Pondok Indah, Kamis (8/8/2013).
Meski kakinya sedang mengalami cedera, namun itu tak manghalangi, Jupe, begitu panggilan akrabnya, mengenakan pump wedges metalik 15 cm.
Sepatu tersebut pun membuat Jupe tampil berbeda dari jemaah lainnya. Aktris bernama lengkap Yulia Rachmawati
Baca Selengkapnya ....
Lebaran biasanya menjadi ajang silahturahmi bersama orangtua, keluarga, saudara dan kerabat. Namun tidak bagi artis Nia Ramadhani. Di hari Raya Idul Fitri 1434 H yang jatuh Kamis (8/8), ia memang tak bisa saling maaf-maafan secara tatap muka.
"Kebetulan papa sedang berada di. luar negeri, beliau tengah melalukan pengobatan. Jadi, saya lebaran bersama suami dan keluarga besar suamiku," kata
Baca Selengkapnya ....
Robert Pattinson kepergok paparazi mendatangi rumah mantan pacarnya Kristen Stewart di kawasan Los Feliz Los Angeles. Aktor film Remember Me mengedarai Durango putih saat ke rumah aktris itu minggu lalu.
Seperti dilansir dari Aceshowbiz, Selasa (6/8/2013), seorang fotografer di tempat kejadian menyatakan Rob tampak gugup dalam perjalanan untuk mengunjungi Kristen. Ia mencoba untuk berhati-hati
Baca Selengkapnya ....
Penyanyi Krisdayanti beserta keluarga besarnya liburan sambil menjalani hari Lebaran di Korea Selatan. KD beserta rombongan berangkat menuju Korea pada Selasa, 6 Agustus 2013 malam.
Dalam rombongan itu tak tampak Aurel dan Azriel, anak hasil pernikahan KD dengan Anang Hermansyah. Menurut KD, kedua anaknya itu harus bersama Anang dan Ashanty untuk lebaran pertama dan kedua.
"Aurel dan Azriel
Baca Selengkapnya ....
Posted by romi
Selasa, 06 Agustus 2013
Ahmad Dhani akhirnya membuka tabir soal pernikahan sirinya dengan Mulan Jameela, mantan rekan duet Maia Estianty, mantan istri Dhani. Dalam talkshow yang dipandu Alvin Adam, Dhani mengungkapkan mengapa selama ini dia tak pernah memberi pernyataan soal kebenaran pernikahan dengan artis asuhannya itu.
"Ada hal-hal yang perlu diklarifikasi, ada yang tidak. Banyak yang bilang saya nikah diam-diam,
Baca Selengkapnya ....
Model Cynthiara Alona bertekad untuk hidup lebih baik. Selama hampir satu bulan menjalani ibadah puasa, ia mengaku mendapat banyak pelajaran hidup.
Selama puasa, Alona mengaku tengah berusaha untuk fokus menjalani ibadah. Tak heran, ia sengaja tidak menerima tawaran pekerjaan agar bisa menjalani ibadah secara khusyuk.
"Aku enggak ambil job di bulan puasa tahun ini. Aku ingin manfaatkan waktu
Baca Selengkapnya ....
Hari raya Idul Fitri biasanya dimanfaatkan untuk bersilaturahim bersama sanak keluarga. Sayangnya, hal itu tidak bisa dilakoni presenter juga aktor Indra Bekti. Pada hari kedua Lebaran, Indra harus melancong ke Jerman untuk urusan pekerjaan.
"Alhamdulillah dapat rezeki. Hari kedua Lebaran aku harus pergi ke Jerman," tuturnya saat ditemui di Jakarta beberapa waktu yang lalu.
Indra mengatakan,
Baca Selengkapnya ....
Posted by romi
Senin, 05 Agustus 2013
Justin Bieber kembali berulah. Setelah pada pekan lalu ia dituduh meludahi penggemarnya sendiri, kali ini bahkan menendang iPhone milik penggemar yang diberikan kepadanya! Hal ini terjadi pada gelaran konser Bieber di New Jersey pertengahan pekan lalu.
Saat itu, Bieber yang tengah break dan merekam dirinya sendiri dengan menggunakan sebuah kamera besar, tiba-tiba saja membantingnya dan kesal
Baca Selengkapnya ....
Olga Syahputra rupanya sempat panik. Mentalnya benar-benar nge-drop karena ada ada benjolan di lehernya akibat pembengkakan kelenjar. Demamnya juga lumayan tinggi. Ia merasa takut apabila penyakitnya itu parah dan butuh waktu lama untuk disembuhkan.
Kemudian, Jeng Ana memberikan penjelasan kepada presenter acara musik Dahsyat RCTI itu, tentang penyakitnya. Menurut ahli pengobatan herbal itu,
Baca Selengkapnya ....